Kisah sahabat Nabi Muhammad Saw

بسم الله الرحمن الرحيم
🍂🍁 Kisah pemuda pincang maju berperang🍁🍂
===============================

Sebuah kisah tentang sahabat Rasulullah Saw.
Suatu ketika ada seorang yang pincang, disaat Nabi menyeru untuk perang,ada orang ini pincang oleh Nabi dikatakan, " Kamu tidak usah ikut perang ".
Lalu ia berkata, " Kenapa ya Rasulullah, apa karena aku pincang ini lalu aku tidak boleh ikut perang ? ".
Nabi mengangguk, " Iya, Islam ada kemudahan bagi yang punya cacat, punya kekurangan seperti dirimu, kamu ndak wajib perang ". Rupanya orang yang pincang tersebut berkata, " Ya Rasulullah, berikan izin kepada ku. Demi Allah, aku ingin menginjakkan kaki ke syurga dengan kepincanganku ini" . " Ya Allah, izinkan aku perang ya Allah ". "
Akhirnya diizinkan oleh Rasulullah Saw.
ما شاء الله

Comments

Popular posts from this blog

Hukum akal dalam keimanan

Kisah penuh hikmah

Mengenal sifat-sifat Allah SWT dalam Aqidah Ahlussunah wal jama'ah